Friday 2 August 2013

Cara Membuat Link Share Facebook dan Twitter Secara Pribadi

razakpark.blogspot.com
Ingin membuat link share ke social network secara pribadi? Anda dapat berbagi link atau tautan anda tanpa harus ada embel-embel bantuan dari pihak ketiga. Jika anda seorang blogger yang ingin membuat share button, anda tidak perlu repot-repot untuk mendaftar ke penyedia layanan pemasangan share button. Mengapa demikian? Karena sekarang anda dapat membuatnya sendiri! Langsung saja kita masuk ke TKP :

  • Masuk ke situs www.sharelinkgenerator.com
  • Jika sudah anda akan dihadapkan layar yang menampilkan 3 buah box. Masing-masing box berisi link share generator untuk Facebook, Twitter, dan Google Plus
    Share link generator razakpark
    Share Link Generator

  • Untuk Facebook
    • Pada box Facebook ada 4 kotak kosong: URL yang akan di share, Gambar thumbnail, Judul dan Keterangan. Silahkan isi masing-masing form tersebut dan jika sudah klik Create the link! 
    • Dalam waktu sekejap akan muncul link untuk share dan kode Link HTML .Silahkan pilih salah satu.
      facebook link generator razakpark
      Facebook Link Generator
  • Untuk Twitter
    • Pada box Twitter hanya ada kotak kosong yaitu untuk mengisikan tweet anda ke Twitter. Silahkan ketik kalimat yang ingin anda bagikan ke twitter beserta alamat website/URL yang ingin anda share.
      Twitter link share maker razakpark
      Twitter Link Generator
  • Untuk Google Plus ( G+ )
    • Pada box Google Plus juga hanya tersedia satu kotak kosong yaitu untuk mengisikan alamat website/URL yang ingin anda share.
      g+ link share generator razakpark
      Google Plus Link Generator

5 comments:

  1. Terimakasih sobat akan saya coba

    ReplyDelete
  2. makasih banyak buat infonya,,,

    http://goo.gl/er4pSi

    ReplyDelete
  3. Informasinya sangat bermanfaat,, kunjungan balik dan komentarnya ya gan..

    http://adhea-putra.blogspot.co.id/2013/08/cara-memasang-tombol-share-facebook-dan.html

    ReplyDelete
  4. thaks Bray. callback at http://www.tokogis.net/

    ReplyDelete

Berkomentarlah secara baik dan sopan , hindari pesan SARA dan SPAM.
Saya ucapkan banyak termakasih atas komentar yang anda tinggalkan. ^_^