Para
pengguna komputer mungkin sudah tidak asing lagi dengan aplikasi yang bernama
Deep Freeze , apalagi pengguna komputer yang doyan nongkrong di warnet. Hampir
disetiap warnet kita dapat menemukan aplikasi yang satu ini karena aplikasi
Deep Freeze bertujuan untuk me-restore tiap perubahan yang dilakukan oleh para pengguna. Sehingga meskipun anda berjuang
habis-habisan untuk mengubah settingan komputer warnet , settingan tersebut
akan langsung hilang ketika komputer restart ,hal ini karena Deep Freeze akan
me-recovery kembali settingan komputer ke keadaan semula.
Hal
demikian justru membuat orang terpacu bagaimana cara untuk membobol aplikasi
keamanan ini ,sehingga muncullah aplikasi Anti-Deep Freeze. Anti Deep Freeze
adalah sebuah tool kecil yang berfungsi untuk membobol password aplikasi
keamanan system Deep Freeze . Aplikasi ini sering digunakan bagi pengguna
komputer bagi mereka yang lupa password Login Deep Freeze. Tetapi aplikasi ini justru
sering digunakan untuk membobol password Deep Freeze di warnetan. Nah , jika
sebelumnya Anti Deep Freeze yang menjadi andalan adalah versi 0.4 , sekarang
telah muncul updatenya yaitu Anti Deep Freeze v0.5 Beta3. Tentunya update ini
membuat Anti Deep Freeze menjadi lebih powerful .
Apa
yang baru di versi ini ?
·
Fix Bug
·
Penambahan Deep Freeze
v7.61.020.4320 Standard
·
Penambahan Deep Freeze
v7.61.020.4320 Enterprise
·
Penambahan Deep Freeze
v7.61.020.4320 Server Enterprise
Versi
Deep Freeze yang didukung :
·
Deep Freeze Standard v4.10.020.0448
·
Deep Freeze Standard
v5.70.020.1372
·
Deep Freeze Standard
v5.70.220.1372
·
Deep Freeze Standard
v6.61.020.2822
·
Deep Freeze Standard
v6.62.020.3058
·
Deep Freeze Standard
v7.00.020.3172
·
Deep Freeze Standard
v7.60.020.4298
·
Deep Freeze Enterprise V7.10.220.3176
·
Deep Freeze Workstation
v7.60.20.4298
·
Deep Freeze Standard
v7.61.020.4320
·
Deep Freeze Enterprise
v7.61.020.4320
·
Deep Freeze Server Enterprise
v7.61.020.4320
Cara
Penggunaan :
1.Buka file ADF.exe
2.Pada Bypassing method , pilih
opsi “Bypass exists process ( Require
debug previlage )”.Klik Start.
Bypass exist procsses |
3.Maka akan mucul Deep Freeze
yang meminta konfirmasi password. Kosongi saja form password tersebut dan klik
Ok.
4.Nah , setelah proses tersebut
anda langsung dapat mengubah password Deep-Freeze anda. Proses hacking sukses !
Catatan
:
“Versi
0.5 Beta3 ini telah diproteksi oleh VMP jadi anda tidak pelu khawatir aplikasi
ini akan dicekal oleh antivirus”
DOWNLOAD >> AntiDeep-Freeze v0.5 Beta3.zip ( 825 Kb )
SUMBER
: http://www.at4re.com
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori ADF v0.5 Beta3 /
anti deep freeze 2013 /
aolikasi pembobol deepfreeze 7 /
Download Anti Deep Freeze Terbaru /
TRIK AND TOOLS HACKING /
trik unik gaul
dengan judul "Hacking Deep Freeze Dengan ADF v0.5 Beta3". Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://razakpark.blogspot.com/2013/03/hacking-deep-freeze-dengan-adf-v05-beta3.html.
0 comments "Hacking Deep Freeze Dengan ADF v0.5 Beta3", Baca atau Masukkan Komentar
Post a Comment
Berkomentarlah secara baik dan sopan , hindari pesan SARA dan SPAM.
Saya ucapkan banyak termakasih atas komentar yang anda tinggalkan. ^_^